50 Fakta Unik & Menarik Hong Kong



Meski menjadi bagian dari Republik Rakyat Cina, gaya hidup masyarakat Hong Kong dan bentuk bangunannya lebih menyerupai negara-negara barat. Maklum, Hongkong memang pernah menjadi koloni Britania Raya sebelum diserahkan kepada Republik Rakyat Cina pada tahun 1997. Kini, Hong Kong menjadi satu-satunya kawasan di Asia Timur yang menggunakan bahasa Inggris sebagai salah satu bahasa utamanya. Ingin tahu fakta menarik lainnya tentang Hong Kong? Temukan di bawah ini !
50 Fakta Unik & Menarik Hong Kong
1. Nama Hong Kong berasal dari bahasa Kanton atau Hakka yang berarti “Pelabuhan   Harum”.
2. Hong Kong disebut-sebut sebagai 1 dari 5 kota terpenting di dunia bersama dengan New York, London, Paris, dan Tokyo.

3. Hong Kong dan Makau adalah 2 Daerah Administratif Khusus dari Republik Rakyat Cina.
4. Sebagai Daerah Administratif Khusus Cina, Hong Kong memiliki otonomi dalam hal sistem hukum, mata uang, imigrasi, bea cukai, dan peraturan jalan. Pemerintah Cina hanya mengatur urusan pertahanan nasional dan hubungan diplomatik Hong Kong.
5. Mayoritas penduduk Hong Kong menganut agama Buddha. Sisanya menganut Katholik, Protestan, Islam, Hindu, Sikh, dan Yahudi.
6. Dolar Hong Kong tercatat sebagai mata uang ke-8 yang paling sering diperdagangkan di dunia.
7. Hong Kong dijuluki sebagai kota paling vertikal di dunia. Mayoritas bangunan di Hong Kong merupakan gedung-gedung pencakar langit.
8. Hong Kong merupakan salah satu negara dengan sistem transportasi paling maju di dunia.
9. Menurut PBB dan WHO, masyarakat Hong Kong memiliki usia harapan hidup tertinggi di dunia tahun 2012.
10. Nama resmi Hong Kong adalah Daerah Administratif Khusus Hong Kong dari Republik Rakyat Cina.
11. Ada banyak julukan yang diberikan kepada Hong Kong, di antaranya “Mutiara dari timur”, “Telur Emas”, “Kota paling Vertikal di Dunia”, “Manhattan dari timur”, “Surga Belanja”, “Surga Makanan”, dan “Kota Kehidupan”.
12. Hong Kong memiliki gedung pencakar langit lebih banyak dari kota manapun di dunia. Ada lebih dari 8.000 gedung bertingkat 14 ke atas di Hong Kong.
13. Victoria Peak dan Pelabuhan Victoria adalah tempat-tempat terpopuler di kalangan wisatawan di Hong Kong.
14. Sekitar 93,6% penduduk Hong Kong berasal dari etnis Cina.
15. Hong Kong berlokasi di pesisir selatan Cina. Wilayah Hong Kong dibatasi oleh Laut Cina Selatan di bagian timur, barat, dan selatan serta oleh Shenzen di bagian utara.
16. Hong Kong terdiri dari sekitar 236 pulau kecil di Laut Cina Selatan. Pulau terbesar di Hong Kong adalah Pulau Lantau.
17. Bandara Internasional Hong Kong dinobatkan sebagai bandara terbaik ke-4 dunia tahun 2013 versi Skytrax.
18. Pada tahun 2012, Bandara Internasional Hong Kong melayani lebih dari 56 juta penumpang.
19. Berbeda dengan Cina, kendaraan di Hong Kong berjalan di sebelah kiri.
20. Dengan luas daratan sekitar 1.054 km2, Hong Kong merupakan wilayah terbesar ke-129 di dunia.
21. Hong Kong memiliki iklim subtropis basah yang sangat panas di musim panas namun sejuk dan nyaman saat musim dingin.
22. Hong Kong kerap dilanda angin topan di musim panas.
23. Pada tahun 2013, Hong Kong berada di peringkat 6 dalam daftar kota termahal untuk ekspatriat di dunia versi CNN Money.
24. Sekitar 8,5% keluarga di Hong Kong memiliki nilai kekayaan lebih dari US$1 juta (Rp1 miliar).
25. Sekitar 90% warga Hong Kong menggunakan alat tranportasi umum untuk bepergian.
26. Populasi Hong Kong pada tahun 2013 adalah 7.184.000 jiwa.
27. Bentang alam Hong Kong didominasi oleh pegunungan dan bukit-bukit terjal.
28. Hanya sekitar 25% daratan Hong Kong yang sudah dibangun. Sebanyak 40% daratan Hong Kong yang belum dibangun difungsikan sebagai taman dan cagar alam.
29. Memiliki bentuk geografis yang memanjang dan tak beraturan, Hong Kong punya banyak teluk, sungai, dan pantai.
30. Hong Kong memiliki tingkat polusi yang cukup parah. Di siang hari, wilayah Hong Kong hampir selalu diselimuti oleh kabut asap yang tebal.
31. Sistem MTR (Mass Transit Railway) di Hong Kong memiliki 152 stasiun dan melayani 3,4 juta penumpang per hari.

32. Dalam 5 tahun terakhir, rata-rata tingkat pertumbuhan penduduk di Hong Kong adalah 0,6%.
33. Hong Kong menjadi salah satu tujuan utama tenaga kerja dari Indonesia.
34. Rata-rata IQ penduduk Hong Kong adalah 107.
35. Ada 40 rumah sakit pemerintah dan 13 rumah sakit swasta di Hong Kong.
36. Penduduk wanita Hong Kong tercatat sebagai kelompok demografis dengan usia paling panjang di dunia.
37. Hong Kong kerap dijuluki sebagai tempat pertemuan antara timur dan barat.
38. Aspek feng shui sangat dipertimbangkan dalam mendirikan usaha dan bangunan di Hong Kong. Kebanyakan bangunan di Hong Kong tak memiliki nomor 4 atau lantai 4.
39. Industri perfilman Hong Kong didominasi oleh film-film bela diri.
40. Aktor bela diri ternama dunia seperti Bruce Lee, Jackie Chan, Chow Yun-Fat, Michelle Yeoh, dan Jet Li berasal dari industri perfilman Hong Kong.
41. Sepak bola, basket, renang, badminton, dan tenis meja adalah cabang-cabang olahraga terpopuler di Hong Kong.
42. Pada tahun 2009, Hong Kong menjadi tuan rumah dari East Asian Games V – event olahraga terbesar yang pernah diselenggarakan Hong Kong.
43. Hong Kong merupakan salah satu kota dengan tarif hotel termahal di dunia.
44. Dalam daftar 100 gedung tertinggi di dunia, 31 di antaranya berlokasi di Hong Kong.
45. Hong Kong tercatat sebagai pusat arsitektur modern di dunia.
46. Pemandangan kaki langit Hong Kong disebut-sebut sebagai yang tercantik di dunia.
47. Kawasan Mongkok di Hong Kong tercatat sebagai kawasan terpadat di dunia. Setiap 1 km2 di Mongkok dihuni oleh 130.000 penduduk.

48. Hong Kong Disneyland yang dibangun pada tahun 2005 merupakan Disneyland pertama yang dibangun di Cina.
49. Warga Hong Kong punya tradisi makan mie ketika ulang tahun. Tradisi tersebut dipercaya akan membuat orang yang berulang tahun menjadi sehat dan berumur panjang
50. Jembatan Tsing Ma di Hong Kong merupakan salah satu jembatan gantung terpanjang di dunia.

Sekian & Terimakasih !
Semoga Bermanfaat !






3 Responses
  1. Romlah Afita Says:

    Salam kenal dari saya mbak Romlah sengajah mempublikasikan cerita ini disini, saya bukan sombong tapi saya semata" hanya ingin berbagi kepada anda yang lagi butuh pertolongan.. Saya duluh kerja di malaysia sebagai PRT selama 7 tahun gaji waktu itu kurang lebih 3,5 juta per bulannya namun itu tidak pernah cukup untuk kebutuhan keluarga saya karna setiap bulannya harus membayar hutang piutang orang tua di BANK, singkat cerita.. Sekarang hutang orang tua saya sudah lunas senilai 335 juta dan sekarang saya sudah punya usaha tokoh perlengkapan bayi berkat bantuan MBAH BALAPATI melalui pesugihan putih dana gaib senilai 1 miliar.. Duluhnya saya takut untuk mengikuti pesugihan ini karna saya pikir ada tumbal ternyata tidak ada sama sekali dan jarak jauh pun bisa.. Singkat cerita duluhnya saya cuma melihat komentar seseorang di internet tentang MBAH BALAPATI alhamdulillah ternyata bener" terbukti dan saya salah satu orang yg sudah membuktikannya sendiri.. Siapa tau ada teman yg lagi ada masalah baik keuangan ataupun hal" lainnya silahkan coba konsultasi dengan beliau call/sms di nomer:+6282190534451 anda baik beliau pasti ramah melayani anda.. Muda"han dengan adaNya pesan singkat saya ini bisa bermanfaat.



    Salam bagi teman nak rantau.
    Spirit at work :-)



  2. aditya.aulia139@gmail.com Says:

    Assalamualaikum Wr. Wb

    Nama saya Aditya Aulia saya mengalami trauma keuangan karena saya ditipu dan ditipu oleh banyak perusahaan pinjaman online dan saya pikir tidak ada yang baik bisa keluar dari transaksi online tapi semua keraguan saya segera dibawa untuk beristirahat saat teman saya mengenalkan saya. untuk Ibu pada awalnya saya pikir itu masih akan menjadi permainan bore yang sama saya harus memaksa diri untuk mengikuti semua proses karena mereka sampai pada kejutan terbesar saya setelah memenuhi semua persyaratan karena permintaan oleh proses saya bisa mendapatkan pinjaman sebesar 350jt di rekening Bank Central Asia (BCA) saya saat saya waspada di telepon saya, saya tidak pernah mempercayainya, agaknya saya bergegas ke Bank untuk memastikan bahwa memang benar ibu kontak sekarang mengalami terobosan pemanasan jantung dalam kehidupan finansial Anda melalui apakah itu BBM INVITE-nya: {D8980E0B} atau apakah kamu ingin mengkonfirmasi dari saya? Anda bisa menghubungi saya melalui surat saya {aditya.aulia139@gmail.com} dan juga Anda bisa menghubungi perusahaan CREDIT UNION DAYA LESTARI via {mail:iskandalestari.kreditpersatuan@gmail.com}


    WhatsApp Only::::{+33753893351}
    Email:::::::{{aditya.aulia139@gmail.com}}
    {{iskandalestari.kreditpersatuan@gmail.com}}

  3. aditya.aulia139@gmail.com Says:

    Nama saya Aditya Aulia saya mengalami trauma keuangan karena saya ditipu dan ditipu oleh banyak perusahaan pinjaman online dan saya pikir tidak ada yang baik bisa keluar dari transaksi online tapi semua keraguan saya segera dibawa untuk beristirahat saat teman saya mengenalkan saya. untuk Ibu pada awalnya saya pikir itu masih akan menjadi permainan bore yang sama saya harus memaksa diri untuk mengikuti semua proses karena mereka sampai pada kejutan terbesar saya setelah memenuhi semua persyaratan karena permintaan oleh proses saya bisa mendapatkan pinjaman sebesar 350jt di rekening Bank Central Asia (BCA) saya saat saya waspada di telepon saya, saya tidak pernah mempercayainya, agaknya saya bergegas ke Bank untuk memastikan bahwa memang benar ibu kontak sekarang mengalami terobosan pemanasan jantung dalam kehidupan finansial Anda melalui apakah itu BBM INVITE-nya: {D8980E0B} atau apakah kamu ingin mengkonfirmasi dari saya? Anda bisa menghubungi saya melalui surat saya: {aditya.aulia139@gmail.com} dan juga Anda bisa menghubungi perusahaan ISKANDAR LESTARI LOAN COMPANY (ISKANDAR LENDERS) via: {mail:iskandalestari.kreditpersatuan@gmail.com}

    e_mail:::[aditya.aulia139@gmail.com]
    [iskandalestari.kreditpersatuan@gmail.com]
    WhatsApp:::[+44] 7480 729811[Chats Only]
    Telephone Number☎[+44] 7480 729811[Calls Only]
    BBM INVITE:::[D8980E0B]

Posting Komentar

Blue Flower Design Pointer
abcs